Butuh cerita singkat sekali duduk yang enggak ngebosenin? Baca 1001 Story Time! Berbagai gendre disajikan dalam bentuk satu cerita per episode nya! Endingnya pun beragam! Happy, sad, gantung, open ending dll baca disini! Dengan Story time perdana kali ini, berjudul Arunika. Arunika, seorang cewek SMA kikuk yang gila akan prestasi tiba tiba dipasangkan dengan Sagara, cowok yang kepribadiannya bertolak belakang dengan Arunika dalam suatu perlombaan. Akankah keduanya menemukan kemistri?

15 tahun wee!! Baru ganti seragam jadi abuಠᴥಠ