Kisah ini menceritakan tentang seorang petarung muda dari "Liga Petarung wilayah timur", bernama Keetaro yang berpetualang menjelajahi dunia untuk mencari Batu Legenda, yaitu batu mistis kuno dengan kekuatan dahsyat yang dapat memberikan kekuatan luar biasa bagi siapa saja yang dapat menggunakannya. Seiring berjalannya waktu, Keetaro pun bertemu dengan para rekan yang siap saling bantu untuk menemukan batu-batu tersebut.

Hallo, salam kenal. Saya author Batu Legenda. Mohon dukungannya, ya!