Negeri Inihimiri, negeri yang subur & makmur mengalami kehancuran akibat korupsi & perang saudara. Ahirnya memasuki masa damai setelah bertahun-tahun bergejolak. Namun, di masa ini muncul fenomena mistis yang sulit dimengerti. Sehingga bermunculan sosok misterius yang disebut “dukun keliling”. mereka berkelana ke seluruh penjuru negeri untuk mengungkap setiap misteri. Dan ini adalah kisah seorang pemuda bernama Yasha yang mengabdikan diri sebagai dukun keliling.

Petani