Di sebuah desa kecil di tengah pedalaman hutan, hiduplah seorang anak laki-laki bernama Raka. Sejak kecil, dia sering mendengar cerita-cerita tentang pahlawan dari orang tuanya. Ia selalu memimpikan sebuah petualangan epic bersama rekan-rekannya. Sampai kemudian, desanya diserang oleh sekelompok pasukan misterius yang membuatnya kehilangan semua yang dia cintai. Disinilah perjalanan panjang Raka dalam meraih impian menjadi pahlawan dimulai