Ruang musik di pojok lorong sekolah menjadi saksi hubungan antara dua siswa yang dihantui masa lalunya. Raka yang selalu menjauh dari "Cakrawala" dan Anin yang berusaha mencari seorang teman, bersama-sama mereka mulai melangkah untuk merubah hidup mereka berdua.

Creator dari Witcheria dan Horizon in the Eye silakan ikuti serial dari Oyaji jika kalian suka ya 😁😁😁