Fantasi Drama
liminal room
Liminal Room mengikuti kisah Nara, seorang pelukis yang terjebak di ruang serba putih. Dalam kesendirian, ia merenungkan makna hidup, kematian, dan eksistensi Tuhan. Nara mengajak kita untuk melihat dunia dari sudut pandang yang berbeda. Untuk bertanya dan meragukan banyak hal.
1.241 74 StarScore 9,75 RATE