Terinspirasi dari kata "meme" dan "sekolah" jadilah lahir judul aneh yaitu "Mimiso". Bercerita tentang 4 orang anak SMP yang bisa dibilang dekat. Mereka mengisi hari-hari di sekolah seperti biasa, seperti bertengkar, berselisih, bermain, dihukum bersama, dan belajar.