Shining & Sparkling
Sudah semester 3 perkuliahan, trio jomblo ini belom juga punya pacar. Padahal, mereka nggak jelek-jelek amat, kok. Sampai kemudian, seorang mahasiswa bergaya ala oppa Korea masuk ke kelas mereka. Rebutan, cooooy!
- Romantis
