Sunflower's Promise
Tahukah kalian? Bahwa sama halnya dengan manusia dan hewan, tumbuhan pun memiliki perasaan. Salah satunya Sunny, bunga matahari yang sangat ingin menjadi manusia.
Namun ternyata, kehidupan manusia tidak sesederhana yang ia pikirkan...
- Drama

