Fantasi Drama
Takdir di Bawah Cahaya Bulan
Malam bulan purnama 1000 tahun, di permukaan Danau Kiyomizu dari cahaya bulan yang tak terlukiskan, muncul sosok misterius, Raja Roh Serigala yang diciptakan untuk menjaga keseimbangan antara Alam Roh dan Dunia Manusia. Ia menerima sebuah kitab misterius yang memuat rahasia besar dan tugas yang sangat berat. Siapakah dia sebenarnya? Apa yang tersembunyi dalam Kitab itu? Ikuti perjalananya, sang Raja Roh Serigala tetap menjadi penjaga keseimbangan antara 2 dunia atau memilih misteri yang ada?
126 12 StarScore 7,75 RATE