Vusya - Daily Life
Vusya dan Nyonyol adalah 2 Alien yang sedang mengerjakan sebuah misi rahasia di planet terrania, atau yang biasa kita sebut Bumi! Ikutilah kegiatan mereka sehari-hari dalam beradaptasi di planet bumi.
- Komedi
