di aplikasi!
Akses semua episode dan fitur lainnya
Coba sekarang
Walau terlahir kembali sebagai anak pertama dari keluarga klan Baek yang berkuasa, Baek Yigang menderita penyumbatan chi yang membuatnya tidak bisa menjadi penerus sang ayah. Di tengah pengasingannya, ia dikejar-kejar oleh sekelompok pembunuh bayaran. Saat terdesak, dia mengambil sebuah pedang karatan yang ternyata adalah milik Sang Pedang Abadi. Berkat itu, Yigang berhasil selamat dan juga mengobarkan niatnya untuk kembali berlatih dan menyembuhkan dirinya.
